Putus Penyebaran Covid – 19 , Pos Ramil Tegineneng Melaksanakan Serbu Vaksin TNI Covid – 19Â
PESAWARAN – Putus tali rantai penyebaran Covid – 19 di Wilayahnya, Pos Ramil Tegineneng melaksanakan Serbuan Vaksin TNI Covid 19 di Wilayah Pos Ramil Tegineneng. (4/10/2021)
“Pelaksanaan Serbuan Vaksinasi Covid-19 yang digelar di Baldes Kota Agung, Kecamatan Tegineneng Kabupaten Pesawaran dimulai sejak pukul 08.00 wib hingga 14 .00 wib , sebanyak 910 dosis dengan sasaran vaksin 910 orang yang melibatkan 19 orang dari Nakes serta didampingi 4 Orang Babinsa dan penangung jawab KUPT Pkm Trimulyo , Dr.Virgi Anita.
“Peltu Rivoldy selaku Danpos Tegineneng , jelaskan,” bahwa hari ini hampir keseluruhan terlaksanakan dan kondusif
“Pelibatan Babinsa dalam pendampingan terhadap kegiatan Vaksinasi merupakan bentuk kepedulian TNI AD Khusunya Danpos Tegineneng terhadap Masyarakatnya , selain itu juga bentuk tanggung jawab dan kewajiban dalam ikut mendukung pencegahan dan penanggulangan penyebaran virus Covid 19 yang saat ini masih belum berakhir,â€Ungkap Peltu Rivoldy
Lanjutnya, Setelah mendapatkan suntikan vaksin, kami menghimbau kepada mereka untuk tetap menjalankan Protokol Kesehatan dengan ketat, dan tetap mematuhi prokes dengan tetap melaksanakan 5 M.tutupnya . (Dedi / Red)